penyakit kulit herpes zoster
penyakit kulit herpes zoster - Herpes simplex berbeda dengan herpes zoster. Menurut artikel kesehatan, adalah 2 macam jenis virus penyebab penyakit herpes simplex yaitu Herpes Simplex Virus (HSV) tipe 1 menyebabkan infeksi pada mulut (lip/labial), mata, dan wajah. Sedangkan HSV tipe 2 penyebab infeksi pada alat kelamin (genital). Penyakit kulit pada manusia ini mempunyai gejala nyeri, pegal, perih atau panas seperti terbakar jika gelembung yang berisi air pecah. Penularan terjadi karena kontak langsung dengan penderita contohnya bersentuhan. Menular lewat berciuman juga sering terjadi; hati-hati bagi yang sedang sakit sariawan. Paling parah ditularkan melalui hubungan seks untuk genital disease (herpes kelamin). Pencegahan sekaligus pengobatan dapat dilakukan dengan cara terapi farmakologis menggunakan obat-obatan klinis/medis. Penyembuhan secara tradisional dan/ herbal bisa diterapkan agar cepat sembuh serta tidak kambuh lagi / kambuhan. Bagaimana mengobati herpes genitalis ??? ...